Telah dilakukan penelitian tentang penentuan nilai SPF (Sun Protection Factor)dan sifat fisik body lotiondengan menggunakanspektrofotometer UV-Vis. Produk kosmetik yang dipasarkan seharusnya memiliki efikasi sesuai persyaratan kualitas yang telah ditetapkan pemerintah. Oleh karena itu, penentuan efikasi sediaan tabir surya sangat penting untuk melihat kepatuhan produsen kosmetik.Tujuan peneliti…
Lidah Buaya (ALOE VERA Linn) mengandung Mukopolisakarida yang dapat membantu dalam meningkatkan kelembaban kulit, merangsang fibroblas yang memproduksi kolagen dan elastin sehingga membuat kulit lebih elastis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah lendir lidah buaya dapat diformulasi menjadi sediaan krim yang memenuhi persyaratan evluasi sesuai dengan standar yang ada dibuku standar.…
Telah dilakukan penelitian tentang formulasi dan uji sifat fisik lotion ekstrak etanol kacang kedelai (Glycine max L.) sebagai pelembab kulit. Penelitian ini bertujuan untuk memformulasikan dan menguji sifat fisik sediaan lotion dari ekstrak etanol kacang kedelai. Lotion dibuat menjadi 2 formulasi yaitu perbandingan basis dengan formula (4%). Tiap formula dilakukan evaluasi fisik berupa uji org…
Obat tradisonal adalah obat yang didapat dari bahan alam (tumbuhan, hewan, atau mineral) yang diolah secara sederhana berdasarkan pengalaman dan digunakan dalam pengobatan tradisional. Salah satu yang termasuk dalam obat tradisonal adalah jamu. Jamu adalah campuran atau ramuan bermacam-macam simplisia dari tanaman yang berkhasiat (seperti kunyit, jahe, kencur, dan temulawak) tersedia dalam bent…
Penelitian tentang evaluasi mutu sabun cair yang beredar di salah satu online shoptelah dilakukan dengan tujuan utuk mengetahuiapakah mutu dari sabun cair yang beredar di online shop sesuai persyaratan yang ditetapkan Standar Nasional Indonesia (SNI). Penelitian ini dilakukan meliputi pemeriksaan organoleptis, pemeriksaan pH, pemeriksaan iritasi kulit dan pemeriksaan cemaran mikroba atau Angka …
Penelitian tentang uji sifat fisik gel hand sanitizer yang beredar di salah satu online shop. Telah dilakukan dengan tujuan untuk menentukan sifat fisik dari sediaan gel hand sanitizer yang beredar di salah satu online shop. Penelitian ini dilakukan pemeriksaan meliputi uji organoleptis, uji homogenitas, uji pH, uji stabilitas fisik, uji daya sebar, uji iritasi kulit, dan uji viskositas. Hasil …
Penyakit asam urat (gout) merupakan salah satu masalah kesehatan yang sering dialami oleh masyarakat di Indonesia. Obat allopurinol menjadi pilihan pertama dalam pengobatan asam urat dan banyak beredar dalam bentuk tablet. Menurut Farmakope Indonesia Edisi VI, Allopurinol memiliki kelarutan sangat sukar larut dalam air dan etanol sehingga laju pelepasan obat merupakan hal penting yang menentuka…
Famotidin merupakan antagonis histamin reseptor H2 yang bekerja selektif di permukaan sel-sel parietal, sehingga efektif dalam mengurangi sekresi asam lambung. Tujuan penelitian ini adalah untuk membandingkan mutu tablet famotidin generik dengan generik bermerek yang beredar di kecamatan Tampan kota Pekanbaru. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampli…
Telah dilakukan penelitian tentang uji toksisitas ekstrak etil asetat dari daun tampa badak (Voacanga foetida (Bl.) K.Schum) terhadap larva Artemia salina Leach dengan metode BSLT (Brine Shrimp Lethality Test) dan uji sitotoksik ekstrak etil asetat dari daun tampa badak (Voacanga foetida (Bl.) K.Schum) terhadap sel kanker payudara T47D dengan metode MTT Assay. Hasil dari uji BSLT (Brine Shrimp …
Penggunaan bahan alam sebagai pengobatan mulut sudah banyak digunakan saat ini, Salah satu tanaman dimanfaatkan sebagai obat kumur adalah Kayu Manis (Cinnamomum burmanii) yang berkhasiat sebagai antibakteri dan antijamur. Pada penelitian ini dibuat formulasi obat kumur dari minyak kayu manis (Cinamomumm burmanii) dengan variasi konsentrasi tween 80 yaitu 18%, 19% dan 20%. Keefektifan obat kumur…