Telah dilakukan penelitian tentang isolasi senyawa terpenoid dari fraksi n-heksana daun siyo (Piper betle Linn). Isolasi dilakukan dengan menggunakan metoda kromatografi kolom. Dari hasil uji skrining fitokimia fraksi n-heksana daun siyo ini mengandung senyawa terpenoid. Senyawa FC4 diperoleh 52 mg sebagai kristal putih dengan titik leleh 125-1260C, nilai Rf 0,65 dalam eluen n-heksana dan eti…
Telah dilakukan isolasi ekstrak n-heksana dan meranti sabut (Shorea ovalis Kort), dengan metode ekstraksi dan kromatografi kolom. Hasil isolasi diperoleh senyawa murni yang diberi label FD sebanyak 13 mg berupa kristal berwarna putih larut dalam til asetat, sukar larut dalam metanol dan tidak larut dalam n-heksana dengan titik leleh 135-137 °C. Berdasarkan data spektrum UV senyawa ini mengandu…
Telah dilakukan isolasi dan karakterisasi senyawa metabolit sekunder dari ekstrak etil asetat kulit batang meranti sabut (Shorea ovalis Kort), dengan metode ekstraksi dan kromatografi kolom. Senyawa hasil isolasi diperoleh berupa padatan amorf bewarna putih, dan memiliki titik leleh 232o-234oC. Senyawa ini mudah larut dalam metanol, dengan Rf 0,5 dalam perbandingan eluen etil asetat 100% yang p…
Telah dilakukan isolasi metabolit sekunder dari fraksi n-heksana buah sirih hutan (Piper aduncum L) menggunakan metoda kromatografi kolom dengan cara Step Gradient Polarity (SGP) yang bertujuan mengisolasi senyawa metabolit sekunder fraksi n-heksana buah sirih hutan. Dari hasil isolasi metabolit sekunder didapatkan senyawa murni N yang dikarakterisasi menggunakan KLT, pereaksi Liebermann-burcha…
Telah dilakukan isolasi dan karakterisasi metabolit sekunder dari ekstrak etil asetat daun Meranti sabut (Shorea ovalis (Kort.]) menggunakan metode kromatografi kolom dengan cara Step Gradiem Polarity (SGP) yang bertujuan mengisolasi senyawa metabolit sekunder fraksi til asetat daun Meranti sabut. Dari hasil penelitian didapatkan senyawa murni lA yang diuji menggunakan pereaksi Liebermann-burch…
Daun sirih merah (Piper crocatum) adalah salah satu tanaman obat yang digunakan oleh masyarakat untuk mengobati berbagai macam pemyakit seperti untuk antiseptik, analgetik, antidiabetik dan antiinflamasi. Isolasi dan karakterisasi daun sirih merah ini bertujuan untuk mendapatkan senyawa yang terkandung dalam daun sirih merah. Isolasi senyawa fraksi til asetat daun sirih merah didapatkan 2 senya…
Telah dilakukan penelitian uji efek inhibisi enzim a-glukosidase dari ekstrak etil asetat, etanol, dan infusa daun jambu mente (Anacardium occidentale Linn). Penelitian in menggunakan metoda spektrofotometri dengan substrat P- nitrofenil-a-D-glukopiranosida. Hail pengujian menunjukkan bahwa nilai ICso ekstrak til asetat terhadap inhibisi enzim a-glukosidase sebesar 700,696 ug/ml. Sedangkan nila…
Telah dilakukan penelitian efek inhibisi daun bunga pukul empat (Mirabilis jalapa L) terhadap enzim a-glukosidase secara in vitro. Percobaan uji inhibisi a- glukosidase dilakukan dengan menggunakan enzim a-glukosidase dan p-nitrofenil a- D-glukopiranosa sebagai substrat. Hasil percobaan menunjukkan bahwa pada kosentrasi 1000 ppm fraksi n-heksan daun bunga pukul empat memiliki aktivitas inhibisi…
Telah dilakukan isolasi senyawa terpenoid dari kuslit tatang Pangium edule Heinw ( 'Incourtineene). Pkstraksi kulit balang, Pangium edule Reimw dilakukan denpan car maserasi menggunakan pelarut metano), Pkotrak metamol difraksinasi denpan »-heksana untuk memisahkan senyawa organik lainnya,. Sisa larutan berais lipartini kembali dengan etil asetat, Sisa larutan bernir vetelah dipartisi dengan e…