Telah dilakukan penelitian tentang uji aktivitas antibakteri ekstrak kulit batang gerunggang (Cratoxylum arborescens (Vahl.) Blume) dengan metode difusi agar terhadap bakteri Staphylococcus aureus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas antibakteri dari ekstrak kulit batang gerunggang terhadap bakteri Staphylococcus aureus. Pengujian aktivitas antibakteri menggunakan ekstrak n-heks…
Masyarakat di Kabupaten Kampar, Provinsi Riau banyak memanfaatkan daun sambung nyawa sebagai pengobatan beberapa penyakit salah satunya yaitu penyakit infeksi dan bagian tanaman ini telah terbukti memiliki aktivitas antibakteri. Tujuan penelitian ini untuk menentukan aktivitas antibakteri ekstrak n-heksana, etil asetat dan etanol daun sambung nyawa terhadap bakteri Pseudomonas aeruginosa, Staph…