Penyakit HIV/AIDS adalah penyakit menular yang menyerang sel darah putih dan menyebabkan menurunnya kekebalan tubuh penderita. Laporan Ditjen P2P Kemenkes RI 2017, jumlah kasus HIV/AIDS sebanyak 41.250 kasus. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran sosiodemografi, terapi antiretroviral yang digunakan serta ketepatan waktu pengambilan obat oleh penderita HIV/AIDS di Rumah Sak…
Pasien geriatri merupakan pasien yang rentan terhadap munculnya berbagai kondisi penyakit dikarenakan penurunan fungsi fisiologis dan patologis. Hal ini menyebabkan pasien geriatri mendapatkan banyak obat. Banyaknya obat yang didapatkan pasien geriatri dapat menyebabkan munculnya kejadian Potentially Inappropriate Medications (PIMs). PIMs adalah penggunaan obat yang tidak tepat dan berkaitan de…