Penyakit asam urat (gout) merupakan salah satu masalah kesehatan yang sering dialami oleh masyarakat di Indonesia. Obat allopurinol menjadi pilihan pertama dalam pengobatan asam urat dan banyak beredar dalam bentuk tablet. Menurut Farmakope Indonesia Edisi VI, Allopurinol memiliki kelarutan sangat sukar larut dalam air dan etanol sehingga laju pelepasan obat merupakan hal penting yang menentuka…
Daun kelor (Moringa oleifera Lam.) diketahui memiliki potensi sebagai sumber antioksidan alami karena mengandung senyawa metabolit sekunder yang memiliki aktivitas antioksidan seperti flavonoid, kuersetin, ??-sitosterol, dan zeatin. Dalam memformulasikan toner dibutuhkan bahan tambahan berupa humektan untuk menarik dan mengunci kelembaban kulit dan kosolubilizer untuk membantu solubilizer …