Telah dilakukan penelitian tentang formulasi dan evaluasi gel ekstrak triterpenoid Centella Asiatica L. Urban yang bertujuan untuk memperoleh formula gel ekstrak triterpenoid yang stabil. gel dibuat dengan tiga formula dengan konsentrasi ekstrak triterpenoid centella asiatica L. Urban masing-masing 1%, 2%,3% dan basis yang digunakan adalah Natrium Karboksimetil Sellulosa (Na.CMC) dengan konsent…
Telah dilakukan formulasi tablet dari ekstrak etanol dan Tampa Badak (Voacanga foetida (BI.) K.Schum) secara granulasi basah menggunakan mucilage amyli sebagai pengikat. Penelitian in dilakukan untuk memperoleh konsentrasi optimal mucilago amyli sebagai pengkat menggunakan 3 rancangan formula dengan memvariasikan konsentrasi mucilago amyli yaitu F I (10%), F I (20%) dan F Ill (30%). Evaluasi ya…
Telah dilakukan formulasi tablet dari ekstrak etanol daun tampa badak (Voacanga foetida (BI.) K. Schum) secara granulasi basah menggunakan polivinil pirolidon (PVP) sebagai pengikat. Penelitian ini dilakukan untuk memperoleh konsentrasi optimal PVP sebagai pengikat menggunakan 3 rancangan formula dengan memvariasikan konsentrasi PVP yaitu FI (0,5%), FIl (2,5%), FIll (5%). Evaluasi yang dilakuka…
Telah dilakukan penelitian formulasi emulsi minyak biji jintan hitam dengan menggunakan Tween 80 dan Span 80. Emulsi in bertujuan untuk menghasilkan emulsi yang stabil dengan menggunakan surfaktan antara Tween 80 dan Span 80 dengan konsentrasi 5, 10, 15, 20 dan 30%. Uji stabilitas emulsi meliputi pemeriksaan organoleptis, pemeriksaan BJ, pemeriksaan tipe emulsi, pemeriksaan pH, kekentalan dan p…
Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh natrium metabisulfit dan asam askorbat pada stabilitas fisika sedian gel lendir lidah buaya (Aloe vera L) dengan melihat pemerian, homogenitas, perubahan pHI, stabilitas dengan pendinginan, uji iritasi kulit dan uji daya menyebar. Hasil pengamatan menunjukkan bahwa sediaan yang menggunakan antioksidan atrium metabisulfit memperlihatkan sifat-sifat fis…
Telah dilakukan penelitian mengenai pengarh penggunaan basis gel atrium karboksimetil selulosa (Na CMC) dan karbopol 940 terhadap daya penetrasi gel atrium diklofenak. Dalam penelitian ini dibuat formula dengan variasi konsentrasi Na CMC yaitu 2,5; 5; 7,5% dan karbopol yaitu 0,5, 1, dan 2%. Pengujian daya penetrasi zat aktif ditetapkan menggunakan alat sel difusi Franz dengan kulit mencit dan l…
Telah dilakukan penelitian mengenai uji daya peningkat penetrasi dari Tween 80 dan DMSO dalam basis gel dengan zat aktif atrium diklofenak. Uji penetrasi at aktif ditetapkan dengan sel difusi Franz tipe vertikal menggunakan membran kulit mencit dan larutan NaCI 0,9% sebagai cairan penerimanya. Kadar zat aktif yang berpenetrasi ditentukan dengan spektrofotometer UV-Visibel. Hail penelitian menun…
Telah dilakukan penelitian tentang mikrokapsul dari Salbutamol sulfat untuk mendapatkan pelepasan bahan aktif secara lepas lambat dan terkendali. Salbutamol sulfat mempunyai waktu paruh eliminasi yang pendek yakni berkisar 2 - 4,5 jam. Mikrokapsul Salbutamol sulfat dibuat dengan metoda penguapan pelarut menggunakan etil selulosa sebagai pembentuk dining mikrokapsul. Mikrokapsul dibuat dalam 3 f…
Telah dilakukan penelitian tentang mikroenkapsulasi teofilin dengan penyalut til selulosa. Mikroenkapsulasi ini menggunakan metoda penguapan pelarut dengan perbandingan obat dengan penyalut yang digunakan 1 : 1, 1 : 2 dan 1 : 3. Mikrokapsul yang dihasilkan kemudian dievaluasi meliputi fotomikroskopik, distribusi ukuran partikel, kandungan obat dan uji disolusi. Mikrokapsul yang dihasilkan berbe…
Telah dilakukan penelitian tentang karakterisasi papain kasar yang diperoleh dengan pengeringan oven vakum. Sebagai pembanding dilakukan perlakuan yang sama pada papain murni dari pabrik. Pengujian aktivitas proteolitik enzim papain menggunakan metoda titrimetri. Getah pepaya yang didapat sebagian ditambahkan dengan natrium metabisulfit sebagai antioksidan dan sebagian lagi tidak ditambahkan, d…