LAPORAN TUGAS AKHIR (LTA)
Uji Sitotoksik Ekstrak Etil Asetat Daun Meranti Sabut ( Shorea Ovalis ( Korth ) Blume ) Dengan Metode Brine Shrimp Lethality Test ( bslt )
Telah dilakukan pengujian sitotoksik dari ekstrak til asetat dan meranti sabut (shorea ovalis (Korth) Blume) dengan metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT). Pada penelitian ini bertujuan untuk melihat aktivitas sitotoksik dengan menggunakan hewan Larva Artemia salina Leach. Kosentrasi ekstrak etil asetat yang dipakai 100ppm, 10ppm, dan 1ppm. Dari hasil pengujian didapatkan nilai LCso 40,45/ml dan dapat dinyatakan bahwa ekstrak etil asetat daun meranti sabut (Shorea ovalis (Korth) Blume) memiliki aktivitas sangat toksik terhadap sel,
Tidak tersedia versi lain