SKRIPSI
Penetapan Kandungan Fenolik Dan Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etilasetat Daun Gambir Kering ( Uncaria Gambir ( Hunter ) Roxb ) Dengan Variasi Suhu Pengeringan
Telah dilakukan penetapan kandungan fenolik dan aktivitas antioksidan kandungan fenolik dan nilai ICso dari daun gambir. Ekstrak dibuat dengan metoda 132,82 mg GAE/ml, suhu 60°C 157,13 mg GAE/ml sedangkan suhu 80°C 172,62 mg GAE/ml. Uji aktivitas antioksidan menggunakan metoda DPPH dengan pembanding vitamin C. Hasil uji aktivitas antioksidan yang diperoleh dari suhu 40°C adalah 32,026 ppm, suhu 60°C 22, 788 ppm dan suhu 80°C 28,343 ppm.
Tidak tersedia versi lain