Telah dilakukan penelitian tentang sintesis tiga senyawa kalkon turunan haloasetofenon dengan menggunakan reaksi kondensasi aldol dengan katalis basa yang menghasilkan senyawa : (E)-1-(4-Florofenil)-3-(2,4,5-trimetoksifenil) prop- 2-en-1-on (A1), (E)-1-(4-klorofenil)-3-(2,4,5-trimetoksifenil)prop-2-en-1-on (A2), dan (E)-1-(4-bromofenil)-3-(2,4,5-trimetoksifenil)prop-2-en-1-on (A3) dengan rendem…
Penelitian sintesis (E)-3-(4-metoksifenil)-1-(tiofen-2-il)prop-2-en-1-on telah dilakukan dengan metoda gerus dalam suasana basa dan selanjutnya dilakukan uji validasi metoda dengan parameter akurasi, presisi, penentuan batas deteksi dan batas kuantitas. Hasil sintesis diperoleh senyawa berupa kristal jarum berwarna putih, sebanyak 1,878 g, rendemen yang diperoleh 72,696%, jarak titik leleh pada…
Telah dilakukan penelitian sintesis dan uji aktivitas antibakteri terhadap senyawa calkon piridin melalui reaksi kondensasi aldol dengan cara stirer antara 3'-hidroksi asetofenon dan piridin karbaldehid menggunakan katalis NaOH. Sintesis in menghasilkan tiga senyawa yaitu : (E)-1-(3-hidroksifenil)-3-(piridin- 2-il)prop-2-en-1-on (C1), (E)-1-(3-hidroksifenil)-3-(piridin-3-il)prop-2-en-1-on (C2) …
Telah dilakukan penelitian sintesis dan uji aktivitas antibakteri terhadap senyawa calkon dari asetilpiridin menggunakan metode gerus dan stirer. Reaksi kondensasi aldol dengan menggunakan senyawa turunan asetofenon dan turunan karbaldehid masing - masing menggunakan katalis KOH dan NaOH menghasilkan tiga analog calkon yaitu : (E)-1-(piridin-2-il)-3-(piridin-3-il)prop-2-en-1-on (W1), (E)- 3-(4-…
Telah dilakukan penelitian tentang identifikasi senyawa kimia pada asap kayu akasia, asap kayu laban, ikan motan yang disalai dengan kayu akasia dan ikan motan yang disalai dengan kayu laban. identifikasi senyawa kimia menggunakan gas kromatografi spektrometri massa (GC-MS). Hasil identifikasi menunjukkan adanya perbedaan senyawa kimia antara asap kayu akasia dengan asap kayu laban dan ikan mot…