Berangan (Castanopsis argantea (BL.) DC.) adalah salah satu tumbuhan yang di kalangan masyarakat dimanfaatkan sebagai obat. Pengujian aktivitas sitotoksik ekstrak metanol, fraksi n-heksana, til asetat dan butanol dari kulit batang berangan terhadap sel kanker paru A549 telah dilakukan untuk mengetahui aktivitas sitotoksik dengan menggunakan metode MTS Assay. Hasil penelitian menujukkan bahwa ni…
Minyak kelapa sawit (Elaeis guineensis Jacq.) kaya akan kandungan βkaroten dan vitamin E yang dapat dimanfaatkan sebagai antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan nilai sun protection factor (SPF), transmisi eritema dan transmisi pigmentasi dengan menggunakan spektrofotometer UV. Ekstraksi sampel dilakukan secara maserasi menggunakan pelarut etanol. Fraksinasi dilakukan dengan ber…
Reaksi Obat yang Tidak Dikehendaki (ROTD) adalah setiap kejadian merugikan yang berkaitan dengan penggunaan suatu obat pada manusia. Geriatri memiliki risiko 7 kali lebih besar mengalami ROTD. Hipertensi merupakan penyakit yang paling banyak diderita oleh pasien geriatri di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis risiko terjadinya ROTD pada pasien hipertensi geriatri dan…
Biji pinang (Areca catechu L.) merupakan bahan alam yang memiliki aktivitas antibakteri dalam mengobati gigi yang sakit, nafas yang tidak sedap dan dapat menghambat pembentukan karies gigi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis bakteri berdasarkan morfologi dan hasil uji identifikasi bakteri pada lidah serta mengetahui pengaruh daya hambat ekstrak etanol biji pinang (Areca catechu L.)…
Salah satu daerah penghasil jeruk manis (Citrus sinensis (L.) Osbeck) terbesar di daerah Riau berasal dari Kecamatan Kuok Kabupaten Kampar. Kulit buah jeruk manis (Citrus sinensis (L.) Osbeck) merupakan salah satu bagian tanaman yang mempunyai senyawa bioaktif dan dapat dimanfaatkan, salah satunya sebagai antibakteri dan antijamur. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui aktivitas antibakteri t…