Buah jeruk nipis (Citrus aurantifolia (Christm) Swing) merupakan tanaman yang banyak tumbuh di Indonesia. Masyarakat Indonesia memanfaat kan buah jeruk nipis sebagai bahan masakan dan sebagai obat tradisional. Kulit buah jeruk nipis mengandung beberapa metabolit sekunder yaitu flavonoid, terpenoid dan limonen yang memiliki aktivitas antibakteri. Jerawat adalah peradangan yang terjadi pada kuli…