Sirih merah (Piper crocatum Ruiz and Pav.) merupakan salah satu tanaman yang diketahui mengandung senyawa alkaloid, fenolik, flavonoid dan terpenoid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kandungan metabolit sekunder utama yang terkandung dalam fraksi etil asetat dan senyawa isolat dari tanaman sirih merah serta persentase kandungan metabolit sekunder secara kuantitatif berdasarkan luas pun…