Buah Jeruk Lemon (Citrus limon (L.) Osbeck) merupakan salah satu tanaman berkhasiat yang ada di Indonesia. Salah satu bagian yang berkhasiat pada buah Jeruk Lemon (Citrus limon (L.) Osbeck) adalah kulit. Kulit buah jeruk lemon mengandung beberapa metabolit sekunder yaitu flavonoid, terpenoid dan limonen yang memiliki aktivitas sebagai antibakteri. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk me…
Telah dilakukan uji aktivitas penumbuh rambut fraksi etil asetat daun binahong (Anredera cordifolia (Ten.) Steenis) terhadap tikus putih (Rattus norvegicus) jatan. Penelitian dilakukan pada enam kelompok perlakuan masing-masingnya terdiri dari empat ekor tikus. Sediaan uji dioleskan secara topikal pada bagian punggung tikus yang telah dicukur sebelumnya dengan satu kontrol positif menggunakan m…
Penelitian tentang pengaruh jenis minyak terhadap karakterisasi sifat fisik dan disolusi SNEDDS asam fenofibrat telah dilakukan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh jenis minyak Medium Chain Tryglyceride dan Long Chain Trygliceride terhadap SNEDDS asam fenofibrat berdasarkan waktu emulsifikasi, ketahanan terhadap pengenceran, uji stabilitas dipercepat (uji sentrifugasi dan uj…
Ekstrak etanol daun akar kaik-kaik (Uncaria cordata (Lour.) Merr.) telah banyak diteliti memiliki aktivitas farmakologis dan berpotensi untuk dikembangkan menjadi obat tradisional. Namun masih belum diketahui tingkat keamanan penggunaannya. Kadar Kreatinin serum darah merupakan parameter terhadap kerusakan fungsi ginjal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian ekst…
Gastritis merupakan salah satu masalah saluran pencernaan yang paling sering terjadi di masyarakat. Berdasarkan data Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru tahun 2019, gastritis masuk dalam daftar 10 penyakit terbanyak yang diderita masyarakat yaitu berada pada urutan ke-6. Keberhasilan pengobatan pada pasien gastritis harus didorong dengan standar pelayanan kefarmasian yang mengacu pada patient safety…
Ekstrak etanol daun tumbuhan akar kaik-kaik (Uncaria cordata (Lour.) Merr.) telah banyak diteliti memiliki aktivitas farmakologis dan berpotensi untuk dikembangkan menjadi obat tradisional. Namun masih belum diketahui tingkat keamanan penggunaannya. Kadar Albumin serum merupakan salah satu parameter terhadap kerusakan sel hati. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberi…
Ekstrak etanol daun tumbuhan akar kaik-kaik (Uncaria cordata (Lour.) Merr.) telah banyak diteliti memiliki aktivitas farmakologis dan berpotensi untuk dikembangkan menjadi obat tradisional. Namun masih belum diketahui tingkat keamanan penggunaannya. Persentase kerusakan vena sentralis merupakan salah satu parameter terhadap kerusakan jaringan hati. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menget…
Ekstrak etanol daun tumbuhan akar kaik-kaik (Uncaria cordata (Lour.) Merr.) telah banyak diteliti memiliki aktivitas farmakologis dan berpotensi untuk dikembangkan menjadi obat tradisional. Namun masih belum diketahui tingkat keamanan penggunaannya. Persentase kerusakan glomerulus merupakan salah satu parameter terhadap kerusakan jaringan ginjal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetah…
Estrak etanol daun tumbuhan Akar Kaik-Kaik (Uncaria cordata (Lour.) Merr.) telah banyak diteliti memiliki aktivitas farmakologis dan berpotensi untuk dikembangkan menjadi obat tradisional. Namun masih belum diketahui tingkat keamanan penggunaannya. Kadar Protein Total menjadi salah satu parameter kerusakan fungsi hati. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstra…
Tanaman Mondokaki (Tabernaemontana divaricata (L). R. Br) merupakan tanaman dari keluarga Apocynaceae. Tanaman ini digunakan dalam pengobatan seperti malaria. Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi senyawa metabolit sekunder dari batang Mondokaki serta mengetahui aktivitas antimalaria secara in vitro melalui penghambatan polimerisasi hematin menggunakan microplate reader. Batang mondokaki d…