SKRIPSI
Pengaruh Kombinasi Minyak Bekatul ( Rice Bran Oil ) Dan Minyak Zaitun ( Olive Oil ) Terhadap Aktivitas Antioksidan Dalam Formulasi Sediaan Krim
Formulasi krim antioksidan minyak bekatul dan minyak zaitun yaitu FI (minyak bekatul), FII (minyak zaitun) dan FIII (minyak bekatul dan minyak zaitun telah dilakukan yang dianalisa dengan metode DPPH menggunakan microplate reader 96 well. Hasil menunjukkan bahwa terdapat pengaruh kombinasi minyak bekatul dan minyak zaitun terhadap aktivitas antioksidan formula krim yaitu dengan lebih tingginya aktivitas antioksidan sediaan krim FIII (kombinasi minyak bekatul dan minyak zaitun) dengan persen inhibisi 58,069% dibandingkan sediaan krim yang mengandung minyak bekatul tanpa kombinasi 54,653% dengan peningkatan sebesar 5,88% sehingga nilai p < 0,05 dan tidak terdapat perbedaan secara signifikan pada aktivitas antioksidan selama penyimpanan 8 minggu baik pada FI, FII dan FIII ( p > 0,05)
Tidak tersedia versi lain