Rhodamin B merupakan zat warna sintetik yang umumnya digunakan sebagai zat warna tekstil, cat, kertas, atau pakaian. Blush on adalah sediaan kosmetik yang digunakan untuk mengaplikasikan warna pada pipi agar wajah kelihatan segar, sehat dan tidak pucat sehingga dapat meningkatkan estetika dalam tata rias. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya zat warna Rhodamin B pada blush on. Penga…
Kulit buah manggis (Garcinia mangostana. L) berpotensi sebagai pewarna alami pada perona pipi karna mengandung pigmen antosianin. Antosianin merupakan pigmen yang larut dalam air, menghasilkan warna dari merah sampai biru, dan tersebar luas dalam buah, bunga dan daun. Formulasi sediaan dibuat dalam tiga konsentrasi, yaitu F1 (14%), F2 (18%) dan F3 (22%). Hasil uji yang dilakukan pada sediaan me…
Umbi bit (Beta vulgaris L.) merupakan tanaman dari keluarga Chenopodiaceae yang memiliki betasianin sebagai pigmen merah alami. Penelitian ini dilakukan untuk membuat formulasi dan uji aktivitas antioksidan terhadap sediaan perona pipi (Blush on) dari ekstak umbi bit (Beta vulgaris L.) sebagai zat warna. Ekstraksi umbi bit dilakukan dengan metode Ultrasonic Assisted Extraction (UAE) dan dikerin…