Isolasi dan identifikasi bakteri dan jamur telah dilakukan dari tanah kascing desa Binuang Kecamatan Bangkinang seberang Kabupaten Kampar. Tujuan dari penelitia ini untuk mengetahui jenis bakteri dan jamur yang terdapat pada tanah kascing dari daerah tersebut dengan menggunakan metode Crowded Plate.
Natrium diklofenak merupakan salah satu obat anti inflamasi non steroid yang biasa digunakan pada pengobatan osteoarthritis dan rheumatoid arthtritis. Penggunaan secara oral natrium diklofenak mengalami metabolisme lintas pertama, memiliki efek samping mengiritasi lambung dan memiliki waktu paruh yang pendek. Untuk mengatasi hal tersebut, natrium diklofenak dibuat dalam bentuk sediaan nanoemulg…
Telah dilakukan isolasi metabolit sekunder cangkang dan duri Diadema setosum sebanyak 12 kg sampel basah menjadi 5,4 kg sampel kering yang dimaserasi dengan etanol. Hasil ektrak kental etanol sebanyak 19,936 gram. Penapisan uji metabolit sekunder ekstrak yaitu positif saponin dan terpenoid. Isolasi dengan teknik pemisahan kromatografi cair vakum, kromatografi kolom, dan kromatografi lapis tipis…
Biji pinang (Areca catechu L.) merupakan bahan alam yang memiliki aktivitas antibakteri dalam mengobati gigi yang sakit, nafas yang tidak sedap dan dapat menghambat pembentukan karies gigi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis bakteri berdasarkan morfologi dan hasil uji identifikasi bakteri pada lidah serta mengetahui pengaruh daya hambat ekstrak etanol biji pinang (Areca catechu L.)…
Lapangan kerja atau prospek kerja dibidang kefarmasian sangatlah bervariasi, namun tenaga kefarmasian tersebut tidak terdistribusi secara merata. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan faktor yang paling penting yang mempengaruhi pilihan karir dan arah pilihan mahasiswa serta melihat pengaruh data demografi terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi pilihan karir mahasiswa. Jenis pene…
Diabetes melitus merupakan penyakit yang disebabkan oleh peningkatan kadar glukosa darah akibat kekurangan insulin. Insulin adalah hormon yang bertugas membukan reseptor pada dinding sel agar glukosa dapat memasuki sel. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui aktivitas antidiabetes infusa kulit batang kelor dan pada konsentrasi berapa infusa kulit batang kelor akan menunjukkan aktivitas antidiab…
Tanaman oleander merambat (Strophanthus gratus Franch) telah digunakan oleh masyarakat dalam pengobatan tradisional. Tanaman ini digunakan untuk mengobati gigitan ular serta untuk membuat racun panah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui aktivitas antimalaria dari ekstrak metanol bunga oleander merambat (Strophanthus gratus Franch). Adapun metode ekstraksi yang dilakukan adalah se…
Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS)kesehatan merupakan lembaga yang dibentuk untuk menyelenggarakan program jaminan kesehatan sosial (JKN) di Indonesia. Pelayanan obat pada fasilitas kesehatan yang bekerja sama dengan BPJS mengacu pada daftar dan harga obat yang ditetapkan oleh Menteri Kesehatan yang tertuang dalam Formularium Nasional. Namun masih ditemukan resep pasien BPJS yang tidak s…
Erdostein merupakan agen mukolitik dengan mekanisme kerja mengencerkan mukus dan sputum purulen. Erdostein memiliki struktur amida yang mudah terhidrolisis, sehingga dapat meningkatkan kemungkinan terjadinya penurunan kadar apabila dalam fase cair. Beberapa faktor lain yang dapat memicu proses degradasi adalah temperatur dan pH. Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui stabilitas fisik suspensi…
Telah dilakukan penelitian tentang penetapan kadar total fenolik dan flavonoid serta uji aktivitas antioksidan ekstrak etanol daun jeruk cermai (Phyllantus acidus L. Skeels). Penelitian ini bertujuan untuk menentukan kadar total fenolik dan kadar total flavonoid serta potensi aktivitas antioksidan ekstrak etanol daun jeruk cermai (Phyllantus acidus (L.) Skeels).Penetapan kadar total fenolik dan…