Daun tin (Ficus carica L.) merupakan salah satu obat tradisional yang berpotensi sebagai antioksidan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur potensi aktivitas antioksidan fraksi F-1 hasil kromatografi kolom fraksi n-butanol daun tin (Ficus carica L.) varietas brown turkey. Pengujian aktivitas antioksidan dilakukan dengan metode DPPH (1,1-difenil-2-pikrilhidrazil) menggunakan Microplat…
Daun tin (Ficus carica L.) merupakan salah satu obat tradisional yang berpotensi sebagai antioksidan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengisolasi senyawa metabolit sekunder dan menguji aktivitas antioksidan senyawa isolat murni dari fraksi n-butanol daun tin. Ekstraksi dilakukan dengan metode fraksinasi menggunakan pelarut n-heksana, etil asetat dan n-butanol. Kemudian dilakukan pemisahan frak…
Telah dilakukan penelitian tentang isolasi dan uji aktivitas antibakteri senyawa metabolit sekunder dari fraksi etil asetat daun tin (Ficus carica L.) varietas Purple Jordan. Ekstraksi dilakukan dengan metode maserasi menggunakan pelarut metanol dan dilanjutkan fraksinasi menggunakan pelarut n-heksana, etil asetat, dan n-butanol. Fraksi yang diperoleh diuji aktivitas antibakteri terhadap bakter…
Tanaman tin (Ficus carica L.) merupakan famili Moraceae. Tanaman tin (Ficus carica L.) mempunyai banyak varietas salah satunya adalah varietas Brown Turkey. Tanaman tin (Ficus carica L.) dikalangan masyarakat telah dimanfaatkan sebagai obat. Pengujian aktiviats antioksidan ekstrak metanol, fraksi n-heksana, fraksi etil asetat, fraksi n-butanol dan fraksi air dari daun tin telah dilakukan untuk …
Daun dari tanaman tin (Ficus carica L.) varietas Purple Jordan mengandung senyawa aktif seperti fenolik dan flavonoid yang berkhasiat sebagai antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji aktivitas penangkapan radikal bebas pada ekstrak dan fraksi daun tin varietas Purple Jordan. Aktivitas antioksidan ekstrak dan fraksi daun tin dievaluasi secara in vitro menggunakan metode 1,1-diphenyl-2…