Telah dilakukan penelitian tentang formulasi dan uji sifat fisik lotion ekstrak etanol kacang kedelai (Glycine max L.) sebagai pelembab kulit. Penelitian ini bertujuan untuk memformulasikan dan menguji sifat fisik sediaan lotion dari ekstrak etanol kacang kedelai. Lotion dibuat menjadi 2 formulasi yaitu perbandingan basis dengan formula (4%). Tiap formula dilakukan evaluasi fisik berupa uji org…
Telah dilakukan percobaan tentang uji aktivitas antimikroba ekstrak etanol dan infusa bunga jengger ayam (Celosia cristata L.). Pengujian dilakukan dengan metode difusi agar dengan konsentrasi 0,5, 1, 5, 10 dan 50%. Mikroba yang digunakan adalah jamur Candida albicans dan bakteri Staphylococcus aureus. Parameter yang diamati pada penelitian ini adalah diameter hambat dan dibandingkan dengan ant…
Telah dilakukan penelitian tentang aktivitas antimikroba dari ekstrak etanol dan air rebusan bunga jengger ayam (Celosia cristata L.) dengan konsentrasi 0,5, 1, 5, 10 dan 50% pada bakteri Escherichia coli, Shigella dysentriae, dan Vibrio cholera. Metoda yang digunakan adalah metoda difusi agar. Parameter yang diamati pada penelitian ini adalah diameter hambat dan dibandingkan dengan antibiotik …
Telah dilakukan penelitian tentang aktivitas antimikroba dari ekstrak etanol daun Pacar Air (Impatiens balsamina Linn) dengan konsentrasi 0,5, 1, 5, 10 dan 50% dengan metoda difusi agar. Ekstrak dibuat dengan cara maserasi tanaman sampel dengan dengan pelarut etanol. Parameter yang diamati pada penelitian ini adalah: diameter hambat dan dibandingkan dengan antibiotika standart tetrasiklin untuk…