Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh pemberian ekstrak etanol daun pucuk merah (Syzygium myrtifolium Walp) terhadap histologi jantung mencit putih jantan. Penelitian ini menggunakan mencit putih (Mus musculus L.) jantan sebanyak 20 ekor yang dibagi menjadi 4 kelompok. Setiap kelompok berjumlah 5 ekor yang terdiri dari kelompok kontrol (NaCMC 1 %) dan kelompok ekstrak dengan variasi dosis…
Chewable Lozenges Ambroxol HCl adalah sediaan permen kenyal mengandung Ambroxol HCl yang ditujukan untuk hancur dan larut didalam mulut. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh variasi campuran pemanis terhadap sifat fisik, stabilitas fisik, serta kesukaan anak-anak teradap Chewable Lozenges Ambroxol HCl. Pembuatan sediaan menggunakan metode cetak tuang. Formula dibuat dalam empat variasi k…
Piroksikam merupakan salah satu obat antiinflamasi non-steroid yang diklasifikasikan dalam biopharmaceutic classification systems (BCS) kelas II yang memiliki kelarutan rendah, permeabilitas tinggi dan memiliki efek samping gangguan saluran cerna berupa tukak lambung ketika diberikan secara oral. Untuk mengatasi hal tersebut, piroksikam dibuat dalam bentuk sediaan nanoemulgel. Penelitian ini be…
Mikrokristalin selulosa (MCC) merupakan bahan tambahan yang sering digunakan dalam pembuatan tablet cetak langsung. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh MCC dari tongkol jagung sebagai bahan pengisi tablet asetosal yang dibuat dengan metode cetak langsung terhadap sifat fisik tablet yang dihasilkan. Tablet dibuat dalam tiga formula yaitu formula 1 (F1) dengan pengisi MCC tongkol jagu…
Tandan kosong kelapa sawit (TKKS) mengandung α-selulosa 45,80%. Mikrokristalin selulosa (MCC) banyak digunakan sebagai bahan tambahan dalam formula tablet, salah satunya sebagai penghancur. Telah dilakukan penelitian tentang MCC TKKS sebagai penghancur dengan berbagai konsentrasi pada tablet isoniazid. Tujuannya untuk melihat apakah MCC TKKS dapat digunakan sebagai penghancur dan pengaruhnya t…
Diabetes Melitus merupakan penyakit kronis yang memerlukan terapi pengobatan yang lama sehingga membutuhkan biaya yang besar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran penggunaan antidiabetik dan gambaran biaya terapi total pasien DM tipe 2 di RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau. Jenis penelitian ini adalah observasional, bersifat deskriptif. Untuk mengetahui biaya medis langsung, data di…
Standar pelayanan minimal adalah ketentuan tentang jenis dan mutu pelayanan dasar yang merupakan urusan wajib daerah yang berhak diperoleh setiap warga secara minimal. Tujuan penelitian ini untuk melihat pengaruh sosiodemografi tenaga kefarmasian terhadap standar pelayanan minimal. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik dengan rancangan cross sectional dengan cara sensus untuk 13…
Kualitas hidup adalah indikator dan penilaian personal masing-masing individu terkait aspek-aspek kehidupan. Akseptor pil adalah para pengguna kontrasepsi jenis pil, kontrasepsi pil merupakan salah satu metode kontrasepsi hormonal yang digunakan sebagai alat untuk mencegah kehamilan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui korelasi antara sosiodemografi yaitu usia, tingkat pendidikan, lama …
Telah dilakukan isolasi senyawa antioksidan dari fraksi butanol daun tumbuhan sirih merah (Piper crocatum Ruiz & Pav.) dengan metode Bioassay-Guided Isolation, menghasilkan dua senyawa murni PC7 dan PC13. Senyawa PC7 berbentuk amorf berwarna putih kecoklatan sebanyak 14 mg dengan titik leleh 158-160ºC, yang diduga merupakan golongan senyawa alkaloid yang positif dengan pereaksi Meyer. Sedangka…