Kerontokan rambut merupakan masalah yang umum dialami oleh semua kalangan usia. Salah satu cara pencegahan kerontokan rambut dapat dilakukan dengan melakukan perawatan rambut dan memberikan nutrisi yg cukup bagi pertumbuhan rambut. Telah dilakukan uji aktivitas pertumbuhan rambut dari formulasi mikroemulsi minyak kelapa murni (Virgin Coconut Oil) dan minyak dedak padi (Rice Bran Oil). Tujuan da…
Telah dilakukan uji aktivitas pertumbuhan rambut dari formulasi mikroemulsi Rice Bran Oil (RBO) dan Virgin Coconut Oil (VCO). RBO dan VCO bermanfaat sebagai nutrisi kulit untuk menjaga kesehatan kulit kepala dan menyuburkan rambut. Tujuan dari penelitian ini adalah memperoleh formulasi sediaan mikroemulsi kombinasi Rice Bran Oil (RBO) dan Virgin Coconut Oil (VCO) menggunakan sorbitol sebagai ko…
Telah diteliti penentuan suhu dan lama fermentasi optimum terhadap produksi aktivitas bioplastik P(3HB) pada Bacillus circulans FAAC 20805 menggunakan bahan dasar minyak kelapa sawit. Fermentasi dijalankan di dalam alat rotary shaker incubator pada suhu 30°C dan 35°C dengan agitasi 200 rpm dan pH media 7. Setiap selang waktu 30, 36, 42, 48, dan 54 jam diambil cuplikan sebanyak 150 mL. Cuplika…
Telah dilakukan uji pengaruh pengolahan dan lama penyimpanan terhadap ketengikan pada beberapa minyak goreng dengan metode BA. Dari hasil penelitian diperoleh bahwa pengaruh pengolahan sangat mempengaruhi terhadap ketengikan. Batas ketengikan untuk minyak adalah 7,8. Dapat dilihat dari hasil yang diperoleh minyak kelapa produksi PT A pada hari ketujuh sebesar 6,88 sedangkan minyak sawit produks…
Telah dibuat formulasi krim gentamisin sulfat dengan basis yang mengandung VCO (Virgin Coconut Oil) dan basis tapa VCO dengan konsentrasi 0,1%. Evaluasi krim dilakukan terhadap parameter : pemeriksaan organoleptis, homogenitas, pH, tipe, stabilitas fisik, daya tercuci, uji daya menyebar, distribusi ukuran partikel, dan uji iritasi kulit, serta dilakukan uji mikrobiologi dengan menggunakan metod…
Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh penggunaan CO dalam basis krim terhadap penetrasi asiklovir secara invitro. Pengujian daya penetrasi dilakukan menggunakan sel difusi Franz tipe vertikal, sebagai membran digunakan kulit mencit dan larutan natrium klorida 0,9% sebagai cairan penerima. Pengambilan cuplikan diambil pada rentang waktu tertentu sampai 90 menit. Asiklovir yang berpenetrasi…